Upacara Senin SMKN KESPAR langsung dipimpin oleh Iptu Fitri yeni, S.Psi dan penyerahan piagam Satya lencana kepada Kepsek Nurnaningsih,M.Pd
Senin,2/9/24 di awal bulan September ini upacra senin pagi selaku pembina upacara adalah dari kapolsek bangkinang kota Iptu Fitri yeni, S.Psi. Kemudian sekaligus penyerahan piagam Satya lencana kepada ibuk kepala sekolah (Nurnaningsih,M.Pd), bapak Drs.Hanafi yang sudah purna bakti di tahun ini, serta bapak Abdurrohman,S.Pd Penyerahan Piagam Satya Lencana merupakan acara formal yang ditujukan untuk memberikan […]







